APAKAH ANDA TERMASUK SEORANG AMBIVERT???

Menurut teori Carl G. Jung ambivert merupakan kombinasi dari dua jenis kepribadian yakni, ekstrovert (terbuka) dan introvert (tertutup).

Seseorang yang berkepribadian ambivert, terkadang bersikap ekstrovert; menyukai keramaian dan periang. Namun, tak jarang bersikap introvert; suka menyendiri dari keramaian.

Berikut 3 Ciri seseorang berkepribadian ambivert :

1. Sulit Diprediksi

Seperti sudah diketahui ambivert merupakan kombinasi dua jenis kepribadian. Hal ini membuat mereka tak jarang berubah-ubah kepribadian atau suasana hatinya.

2. Plin-Plan

Jika temanmu sering kali plin-plan, mungkin saja ia termasuk seorang ambivert. Tak jarang seorang ambivert plin-plan dalam mengambil keputusan. Jadi, jika Anda meminta pendapat kepada seorang ambivert, rasanya kurang tepat.

3. Mudah Beradaptasi

Nilai positif dari kepribadian ambivert salah satunya, mudah beradaptasi atau fleksibel.

Jika bersosialisasi dengan para ekstrovert ia akan dapat menyesuaikan begitupula di tengah-tengah para intovert mereka dapat menyesuaikan diri dn nyaman.

Post a Comment for "APAKAH ANDA TERMASUK SEORANG AMBIVERT???"